Labels

akibat (1) buah (1) cara (7) gigi (1) kebugaran (1) kesehata (2) kesehatan (12) keuntungan (1) manfaat (3) memutihkan (1) olahraga (1) penyebab (1) tips (10) tubuh (2) Wanita (3)

Khasiat Buah Manggis

on Senin, 16 Juni 2014


Buah yang memiliki tekstur daging berserat dan yang memiliki berwarna putih, rasanya yang manis membuat setiap orang senang mengkonsumsinya tapi siapa yang sangka buah  yang mempunyai nama latin Gracina mangostana L atau  kita kenal dengan sebutan Manggis memiliki banyak sekali khasiat terutama pada kulitnya yang tebal dan keras tersebut memliki banyak khasiat , nah sekarang kita akan membedah beberapa kasiat-kasiat yang terdapat pada buah dengan sebutan Queen Fruit.

7 Kasiat Kulit Dan Buah Manggis:
·        Anti Alergi
Diteliti didalam kulit manggis terdapat komponen aktif yang sering disebut dengan xanthone. Xanthone senyawa yang mirip dengan bioflavanoids yang terbukti memiliki keunggulan diantaranya sebagai anti alergi.
·        Vitamin C
Daging buah manggis memenuhi kebutuhan 12 persen per 100 gram vitamin C didalam tubuh kita. Lebih banyak dari buah jeruk yang 59gr
·        Mengobati Diare
Rebusan daun manggis dan kulitnya dipercaya oleh orang filipina sejak dulu dapat mengobati beberapa penyakit seperti, diare, sariawan, disentri dan gangguan saluran kencing.
·        Anti Kanker
Kandungan xanthone yang terdapat didalam kulit buah manggis dapat memperlambat pertumbuhan kanker dan juga dapat memperlambat perkembangan sel kanker pada hati, kanker paru-paru dan kanker usus dan juga dapat membunuh sel-sel penyebab leukima.
·        Rendah Kalori
Karena tidak terdapat lemak jenuh didalah buang manggis maka buah manggis cocok bagi anda yang sedang melaksanakan diet.
·        Mencegah Penyakit Batu Ginjal
Rutin mengkonsumsi buah manggis sebanyak 3ons setiap harinya dapat membantu mencegah batu ginjal, mengapa demikian karena dengan mengkonsumsi buah manggis akan membuat anda sering buang air kecil, inilah alasan mengapa buang manggis dapat mecegah batu ginjal.
·        Penyembuh Asma
Asma adalah suatu penyakit yagn disebabkan oleh alergi ataupun infeksi, sudah kita ketahui kandungan didalam kulit manggis terdapat zat yang mengandung anti alergi maka jika seorang yang mengidap asma minum jus kulit manggis secara teratur akan membuat asma anda berkurang sedikit demisedikit.
Nah, itulah beberapa kasiat yang terkandung dari  si ratu buah (Manggis) yang belum banyak ketahui. Semoga Bermanfaat. J

0 komentar:

Posting Komentar