Labels

akibat (1) buah (1) cara (7) gigi (1) kebugaran (1) kesehata (2) kesehatan (12) keuntungan (1) manfaat (3) memutihkan (1) olahraga (1) penyebab (1) tips (10) tubuh (2) Wanita (3)

Mencegah Bau Badan Berlebih

on Sabtu, 23 Agustus 2014



Hai ladiest dan agan – agan semua kali ini hidup sehat gak pake ribet mau bahas tentang cara menghilangkan bau badan secara tradisional, pastilah dari agan atau sist ada yang pernah mengalami atau masih mengalami gangguan ini. Sebenarnya bau badan itu sendiri disebabkan oleh bakteri dan keringat, walau bukan keringat paktor utama dari bau badan tetapi keringat dapat memicu tumbuhnya bakteri pada tubuh kita. Sebenarnya menggunakan parfum bukan cara menghilangkan bau badan, berikut beberapa cara yang bisa agan dan sista coba untuk menghilangkan bau badan :
Mandi teratur
Terkadang hal yang sepele itu bisa berdampak besar pada kita seperti halnya mandi ini, banyak orang yang tidak sadar bahwa dengan mandi teratur itu dapa menghindari kita dari bau badan.
Cengkih
Cenghih merupakan salah satu bahan rempah – rempah yang dapat digunakan untuk menghilangkan bau badan. Caranya mudah saja kita hanya mengambil beberapa kuntum cengkih kemudian rendam cengking ke dalam air panas sampai cengkih tersebut mengembang lalu air dari rendaman cengking diminum atau bisa juga airnya dioleskan diketiak ana. Jika igin hasil yang maksimal lakukan cara ini berulang – ulang.

Mentimun
Sayuran yang satu ini bukan hanya enak dimakan tetapi bisa juga digunakan untuk menghilangkan bau badan. Potong timun secara melintang kemudian oleskan pada ketiak saat sehabis mandi.
Jeruk nipis
Sebelumnya siapkan 3 buah jeruk nipis lalu potong secara melintang sebelum dioleskan ke ketiak beri sedikit kapur sirih diatas jeruk nipis tersebut, lakukan hal ini saat pagi atupun sore hari setelah mandi.
Jahe
Selain cengkih rempah – rempah yang bisa digunakan untuk obat bau badan adalah jahe, ada 2 acara meggunakan jahe sebagai obat bau badan, carapertama dengan rutin meminum air jahe atau yang ke dua gosokan parutan jahe pada ketiak anda agar dapat terhindar dari bau badan.



Daun kemangi
Selain enak untuk dijadikan lalaban daun kemangi juga berkhasiat untuk menghilangkan bau badan anda jadi jika kebetulan anda menyukai lalban dan ingin menghilangkan bau badan sering – seringlah makan daun kemangi.
Air rebusan daun sirih
Daun sirih salah satu tumbuhan dengan berjuta khasiat bagaimana tidak kalian pasti tau beberapa khasiat lain dari daun sirih, dan salah satunya adalah untuk menghilangkan bau badan caranya mudah saja, ambil 20-30 lemebar pucuk daun sirih kemudian rebus daun sirih dengan segelas air mineral sampai mendidih lalu campur air tersebut dengan air dingin dan gunakna air tersebut untuk anda mandi, atau air rebusan tadi juga anda minum bisa juga kedua cara tersebut dapat menghilangkan bau badan anda. Selamat mencoba J

0 komentar:

Posting Komentar